Posts

Showing posts with the label aktivitas individu ips kelas 8 halaman 83

Soal dan Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Aktivitas Individu Halaman 83

Image
  Soal dan Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Aktivitas Individu Halaman 83 Bab 2 Pengaruh Interaksi Sosial Terhadap Kehidupan Sosial dan Kebangsaan   1.       Enam orang tetanggamu yang mengalami mobilitas sosial : Seorang pengrajin kayu sangat dibutuhkan di desa, sehingga orang-orang yang menganggur mulai tertarik untuk menjadi pengrajin kayu. Dikarenakan di Jakarta sangat padat penduduk, orang yang tadinya merantau ke Jakarta pulang ke desanya untuk mencari pekerjaan lain lagi. Petani yang dulunya menggarap sawah dengan cara tradisional dengan memanfaatkan tenaga kerbau, sekarang diganti dengan menggunakan traktor. Dikarenakan terdapat tempat pariwisata dan membuat para turis berdatangan, menyebabkan penduduk belajar bahasa asing secara umum. Di desa yang dulunya masih acuh tak acuh tentang pentingnya kesehatan, sekarang makin lebih mengetahui bahwa kesehatan sangat penting dan harus dicermati dalam kegiatan kesehariaan